Sailing Komdo merupakan sebuah rangkaian kegiatan yang dilakukan untuk mengelilingi Kepulauan Taman Nasional Komodo dengan berlayar menggunaka kapal. Kapal yang digunakan dapat berupa kapal speed boat, atau juga menggunakan kapal besar sepeti Phinisi. Sebelum kita membahas lebih lanjut terkait sailing Komodo, kita akan membahas terlebih dahulu tentang apa itu Komodo. Komodo adalah binatang berjenis kadal besar yang hanya hidup di Indonesia, tepatnya di Kepulauan Nusa Tenggara Timur. Komodo banyak ditemukan di Pulau Komodo, Pulau Rinca, Gili Motang, PUlau Padar, dan Gili Dasami. Namun populasi terbanyak kadal besar ini berada di Pulau Komodo.
Dengan keunikan Komodo ini, menjadikannya terkenal keseluruh dunia. Para wisatawan asing umumnya sering menyebut Komdo sebagai Dragon, atau naga. Dikarenakan Komodo adalah salah satu bentuk fosil hidup, yaitu hewan purba yang masih bertahan hingga saat ini. Hal ini membuat banyak orang penasaran dengan adanya makhluk purbakala ini. Banyak wisatwan local juga internasional datang ke Taman Nasional Komodo untuk dapat menyaksikan hewan langka ini.
Nah, kembali lagi kepada sailing Komodo, yang merupakan kegiatan wisata eksplore kepualan komodo menggunakan Kapal. Dalam kegiatan ini terdapat banyak sekali yang dapat dilakukan baik saat di kapal ataupun saat eksploring kepualauan Komodo. Ketika berada di Kapal kita dapat bersantai menikmati keindahan lautan dan langit biru yang indah Bila menggunakan phinisi, kita dapat menikmati juga fasilitas yang disedikan yang diantaranya adalah Kamar keluarga, wi-fi gratis, bar, dan juga sarapan dengan menu seafood yang beraneka ragam.
Kemudian bila berada di luar kapal, kita dapat merasakan senorkeling melihat keindahan alam bawah laut, berenang di lauatn lepas, memancing, atau bermain kayak di sekitar kapal. Keindahan panorama pantai di kepualauan komod juga sangat memukau. Di pulau Padar terdapat pink beach, yang memilki pasir unik berwarna merah muda. Pulau padar juga memiliki teluk yang begitu memukau dan sangat popular sebagai tempat kunjungan para wisatawan. Beralih ke wisata snorkeling di daerah Pulau Papagarang yang memiliki eksotisme alam bahwa laut memukau, kita dapat merasakan pengalaman yang menakjubkan di sini.
Banyak sekali kegiatan seru yang dapat dilakukan dalam kegiatan Sailing Komodo ini. Selain tujuan wisata yang sangat menarik, kegiatan sailing perlu diabadikan dengan baik agar dapat dikenang dan menjadi cerita epic di masa yang akan datang. Kita perlu menentukan dan melihat seberapa baik kemampuan dari penyedia jasa dokumentasi. Karena akan sangat disayangkan apabila liburan yang telah direncakan dengan tujuan yang memukau tidak dapt di dokumentasikan dengan baik.
Oleh karena itu anda perlu mengenal Bajo Cinema by Ara. Bajo Cinema by Ara adalah sebuah production house yang berfokus dalam bidang penyediaan jasa dokumentasi. Dokumentasi yang Bajo Cinema berikan tentu bukan kaleng-kaleng. Dikarenakan Bajo Cinema by Ara, telah berpengalaman sejak tahun 2015 dalam bidang ini. Selain dokumentasi trip atau wisata, Bajo Cinema by Ara juga memberikan layanan jasa multimedia lainnya. Bajo Cinema by Ara, menggunakan peralatan yang professional dalam menangani dokumentasi. Menggunakan Kamera dengan sensor full frame milik sony, foto dan video udara dengan drone terbaik DJI, serta beragam alat pendukung yang akan membuat liburan anda saat Sailing Komdo dapat terdokumentasikan dengan baik.
Yuk rencanakan Sailing Komodo bersama Bajo Cinema by Ara untuk mendapatkan dokumentasi terbaik anda. Untuk informasi lengkap terkait jasa yang kami tawarkan, anda dapat mengunjungi website kami di www.bajocinema.com. Aatau anda juga dapat mengikuti Instagram kami untuk mendapatkan informasi terbaru terkait portofolio dan dokumentasi kami.
Website : bajocinema.com
Instagram : @bajocinema
WhatsApp : +62 812-3919-2789
LinkTree : https://linktr.ee/bajocinema